karya: Pandyarga Fitrawyasdi
Aku sendiri
di tengah malam tanpa bintang
Hanya rembulan cahaya
yang menyinari malam ini
Tanpa dirimu kasih,
aku merasa hampa
sejak kau tinggal pergi,
aku selalu sendiri
maafkan aku kasih
aku terlalu cinta
kepada dirimu
kaulah satu cintaku
Hingga kini ku selalu,
selalu merasa sepi
sejak kau tinggal pergi
aku selalu sendiri
tak ada seorang pun
tak ada seorang pun
yang mampu menggantikanmu
di hatiku
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Saran dan Komentar yang membangun sangat diharapkan dari teman-teman pembaca. terimakasih sebelumnya :j: